Follow Us

Review ASUS ROG Swift PG27AQDM, Monitor Gaming OLED Yang Tipis

Ida Bagus Artha Kusuma - Rabu, 06 September 2023 | 14:00
ASUS ROG Swift PG27AQDM menawarkan performa gaming dengan panel OLED yang memiliki kontras tinggi

ASUS ROG Swift PG27AQDM menawarkan performa gaming dengan panel OLED yang memiliki kontras tinggi

Baca Juga: Review ASUS ROG Strix Scope II Wireless 96, Keyboard Mechanical Nyaman

Di bagian bawah monitor, Anda akan menemukan notch besar dengan logo ROG dan kontrol untuk layar, termasuk tombol daya, tombol kiri dan kanan, serta tombol OK.

Stand monitor ASUS ROG Swift PG27AQDM adalah kombinasi plastik dan logam, memberikan stabilitas yang kuat di atas meja.

Tombol di belakang dan tipisnya monitor ROG Swift OLED PG27AQDM

Tombol di belakang dan tipisnya monitor ROG Swift OLED PG27AQDM

Stand ini juga menawarkan berbagai opsi penyesuaian, termasuk kemampuan untuk miringkan, putar, pivot, dan mengatur tinggi antara 0 hingga 110 milimeter.

Kualitas Gambar

Seperti kebanyakan layar OLED, Asus ROG Swift OLED PG27AQDM menampilkan tampilan yang mengesankan.

Monitor menonjol dalam memberikan kontras yang memanjakan mata, yang merupakan ciri khas layar OLED.

Kami yang akhir akhir ini senang bermain game Victoria III, merasa sangat dimanjakan oleh panel layar ini dengan detail - detail map yang terlihat jelas serta bayangan yang terlihat jelas.

Kualitas monitor ROG Swift OLED PG27AQDM

Kualitas monitor ROG Swift OLED PG27AQDM

Belum lagi bermain game seperti squadrons, dimana pengguna bisa menikmati pemandangan luar angkasa yang sangat immersif dari panel OLED.

Mneurut klaim Asus, monitor ROG Swift OLED PG27AQDM mencakup 100% dari sRGB dan 96% dari DCI-P3.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest