Follow Us

5 Produk Terbaru Alibaba Cloud di Sektor Keuangan: Dari Verifikasi Online, Layanan Uji Aplikasi Hingga Blockchain

Fahmi Bagas - Selasa, 26 Juli 2022 | 20:57
Eggy Tanuwijaya, Head of Product Solutions for Indonesia, Alibaba Cloud, dalam acara konferensi pers, Selasa (26/7).
Nextren

Eggy Tanuwijaya, Head of Product Solutions for Indonesia, Alibaba Cloud, dalam acara konferensi pers, Selasa (26/7).

Eggy mengklaim kalau sejumlah masalah aplikasi seperti lagging, kesalahan fungsi, dan lainnya, dapat diketahui secara cepat berkat platform Pengujian Aplikasi Seluler dari Alibaba Cloud.

2. ApsaraDB

Kemudian Alibaba Cloud juga memperkenalkan layanan ApsaraDB yang berbasis cloud-native.

Produk satu ini dikatakan berguna untuk layanan finansial dengan stabilitas dan kinerja tinggi.

ApasaraDB dikatakan memiliki pengalaman dalam mencatat rekor kinerja pemrosesan transaksi online yang dilakukan oleh OceanBase pada tahun 2020 lalu.

3. Solusi EKYC

Lalu produk Alibaba Cloud berikutnya ialah layanan proses pengecekan jarak jauh untuk memverifikasi pengguna secara online.

Alibaba Cloud menggunakan metode autensikasi yang diklaim lebih efisien dan akurat yang bisa dipakai oleh lembaga keuangan.

Baca Juga: Akibat Kebijakan Anti Trust di China, Alibaba Denda Rp 40 Triliun

Pihak perusahaan juga mengaku kalau algoritma yang digunakan dalam proses verifikasi pun bisa memproses data dengan cepat.

4. Blockchain as a Service

Alibaba Cloud juga menawarkan layanan blockchain berbasis cloud.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest