Follow Us

Isu Prioritas G20-B20 Jadi Bahasan Utama di World Economy Forum 2022

Zihan Fajrin - Selasa, 07 Juni 2022 | 15:51
World Economy Forum 2022

World Economy Forum 2022

B20 Indonesia juga siap menjadi platform yang tepat bagi para pemimpin bisnis dunia untuk berkolaborasi untuk bangkit bekerja bersama.

Para pemimpin bisnis itu bisa melakukan pemulihan ekonomi dan kesehatan global pasca pandemi agar bisa mewujudkan tata dunia yang lebih kuat, adil dan inklusif.

Selain G20-B20 Indonesia yang menjadi perhatian, ada fokus lain yang menarik perhatian juga.

Salah satu hal yang menjadi fokus perhatian dalam forum itu, soal krisis Rusia-Ukraina yang semakin memperburuk keadaan ekonomi global karena berimbas pada stabilitas pangan, energi dan sektor keuangan.

Para pemimpin bisnis dunia juga menekankan pada pentingnya nilai-nilai kemanusiaan terkait dampak dari perang kedua negara tersebut.

Dalam kesempatan WEF 2022, Shinta Kamdani juga mengundang kalangan bisnis untuk hadir bersama-sama di KTT B20 Indonesia di Bali November mendatang. (*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest