Follow Us

Pakar Bicara Soal Keuntungan Robot Trading, Investasi Lebih Mudah?

Fahmi Bagas - Minggu, 13 Maret 2022 | 19:30
Ilustrasi trading
kontan

Ilustrasi trading

Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas

Nextren.com - Beberapa bulan terakhir, masyarakat Indonesia sedang ramai membicarakan tentang keberadaan platfrom investasi digital.

Namun dari sekian banyak instrumen serta metode investasi digital, turut dibicarakan pula perihal robot trading.

Diketahui bahwa robot trading adalah software yang digunakan sebagai alat bantu para pelaku investasi atau trader.

Keberadaan robot trading mampu mengakomodir sejumlah aktivitas, seperti jual-beli komoditi saham yang biasa dilakukan oleh investor manusia.

Alfon Tanujaya, selaku pakar keamanan data Vaksincom pun mengungkap bahwa robot trading merupakan software yang bisa membantu trader.

"Alat bantu ini berbentuk program dan bisa sangat membantu trader dalam menjalankan aktivitas," tuturnya dalam video YouTube terbaru di channel Alfonstan.

Dan dalam video berdurasi 2 menitan itu juga dibahas mengenai beberapa keunggulan robot trading yang bisa dimanfaatkan dengan baik.

Penasaran? Simak selengkapnya di halaman berikutnya.

Baca Juga: Pengakuan Korban Aplikasi Quotex: Tertipu Habis-habisan oleh Kekayaan Doni Salmanan

1. Lebih Cepat Menganalisa

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular