Hal berbeda lain dari kedua perangkat ini adalah kapasitas baterainya, dimana Reno6 5G punya kapasitas 4300mAh dan Reno6 Pro 5G punya kapasitas 4500mAh.
Namun keduanya sudah dilengkapi dengan pengisian daya super kencang dari OPPO yaitu SuperVOOC 65W
Untuk selanjutnya, OPPO akan segera merilis Reno7 5G yang juga mendukung jaringan 5G di Indonesia.
Namun selain mendukung jaringan 5G, OPPO Reno7 5G juga akan memiliki sejumlah fitur fotografi yang menarik seperti fitur untuk mengambil foto portrait.
Baca Juga: OPPO Pamerkan Canggihnya Teknologi Desain Reno7 5G Untuk Indonesia
Dalam impresi awal, Reno7 5G juga akan memiliki desain yang masih menarik seperti para pendahulunya
Lalu kapan perangkat ini akan rilis ke pasar Indonesia ? tunggu updatenya dinextren.com. (*)