Smartphone ini memiliki ruang penyimpanan internal sebesar 32GB yang dibalut dengan RAM 3GB.
Baca Juga: Xiaomi Redmi 9C Resmi Dijual Hari Ini Seharga Rp 1,4 Juta
Kemampuan lainnya pun ada dari segmen kamera yang membawa 4 kamera yakni 13MP lensa utama, 2MP lensa makro, 2MP sensor kedalaman, dan 5MP lensa kamera selfie.
Baca Juga: Review Kamera Redmi Note 9, Kamera Makro Mantap Tapi Ada Kurangnya
Untuk kinerjanya, Redmi 9C juga dibekali dengan chipset prosesor Helio G35 besutan MediaTek.
Kamu pun dapat merasakan daya dari baterai berkapasitas 5.000mAh yang kemungkinan bisa dipakai untuk menonton video dengan durasi yang lama.
Redmi 9C dibanderol di angka Rp 1.399.000.
2. realme C11
Berlanjut pada rekomendasi kedua yakni realme C11 yang meluncur pada pertengahan tahun 2020.
Smartphone besutan realme ini memiliki kapasitas memori sebesar 32GB dengan opsi variasi RAM 2GB dan 3GB.
Baca Juga: Realme C11, Dibekali Chipset Helio G35 yang Bertenaga dan Baterai 5000mAh