Follow Us

Pengguna Youtube di Bawah 13 Tahun Harus Live Ditemani Orangtua

Nicolaus Prama - Selasa, 04 Juni 2019 | 14:45
Youtube buat aturan baru terkait perlindungan anak
unboxsocial.com

Youtube buat aturan baru terkait perlindungan anak

Dalam penelitian tersebut, ditemukan bahwa bila sudah menyaksikan sebuah video atau konten tentang anak-anak, maka secara otomatis alogaritma Youtube akan merekomendasikan video dengan konten yang sama.

Hal inilah yang dapat memicu ekploitasi anak yang menjurus hingga pelecehan seksual.

Pada 2017, Youtube pernah menurunkan jutaan video tidak pantas tentang anak-anak.

Tidak berhenti di situ, awal 2019 Youtube memulai untuk menonaktifkan kolom komentar pada video yang menayangkan anak-anak.

Tercatat lebih dari 400 kanal yang telah ditindak oleh Youtube pada awal 2019.

(*)

Editor : Kama

Baca Lainnya

Latest