Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Orang Swedia Tanam Chip Sebesar Butiran Beras ke Tubuh, Lebih Efisien

None - Minggu, 28 Oktober 2018 | 12:25
microchip di tubuh manusia
bbc.com

microchip di tubuh manusia

Pihak Biohax menjelaskan lebih lanjut, praktik ini semakin diminati menimbang pabrikan chip itu kerepotan menangani banyaknya permintaan yang tak kunjung padam.

Baca Juga : Cara Membuat Durasi Video WhatsApp Story Lebih 30 Detik, Status WA Jadi Lebih Keren

Praktik ini tidak serta-merta berjalan mulus.

Ada beberapa pihak yang kurang setuju dengan kehadiran implantasi microchip ini, seperti Ben Libberton, seorang mikrobiologis MAX IV Laboratory.

Ben mengatakan bahwa perkembangan data yang disimpan dalam microchip itu beriringan dengan perkembangan bahaya bagi tubuh.

"Penanaman microchip dapat menyebabkan masalah medis, seperti infeksi dan reaksi pada sistem imun" pungkas Ben.

Baca Juga : Facebook Dilaporkan Incar Perusahaan Keamanan Cyber Untuk Perkuat Diri

Selain itu, menurut Ben, privasi tentang informasi kesehatan tubuh yang dapat tersebar dari adanya microchip ini juga dinilai sangat berpotensi menjadi masalah, sebagaimana dikutip dari Dailymail.

Artikel ini pernah tayang di Kompas.comdengan judul Ribuan Warga Swedia Tanam Microchip di Tubuh(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x