Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S23 Series, Memori Lebih Besar!

Fahmi Bagas - Senin, 02 Januari 2023 | 10:09
Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy S23 Series yang dikatakan punya memori dasar lebih besar dari Galaxy S22 Series.
Gizmochina

Bocoran spesifikasi Samsung Galaxy S23 Series yang dikatakan punya memori dasar lebih besar dari Galaxy S22 Series.

Baca Juga: TSMC Resmi Memulai Produksi Massal Teknologi Chip 3nm, Semakin Canggih

"Selamat tinggal 128 G," tulis Ahmed dalam cuitannya.

Pada tweet yang sama, ia pun membagikan daftar bocoran spesifikasi Samsung Galaxy S23 Series.

Ahmed memprediksi kalau Samsung Galaxy S23 dan Galaxy S23 Plus akan datang dengan varian memori 256 GB.

Luas penyimpanannya pun akan disokong dengan kinerja RAM 8 GB untuk kedua model tersebut.

Baca Juga: Teaser Samsung Galaxy F04 Bocor, RAM 8GB Harga Cuma Rp 1,5 Jutaan?

Galaxy S23 Ultra Punya RAM Jumbo

Sementara untuk Samsung Galaxy S23 Ultra, Ahmed menduga bahwa model tersebut bakal datang dengan tiga varian penyimpanan.

Kapasitas terendah berada di ukuran 256 GB, kemudian dilanjutkan dengan penyimpanan 512 GB sampai 1 TB.

Meski secara opsi penyimpanannya Samsung Galaxy S23 Ultra sama dengan pendahulunya, namun ada sesuatu yang berbeda di lini memorinya.

Samsung Galaxy S23 Ultra digadang-gadang akan hadir dengan varian RAM 12 GB.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x