Baca Juga: Rahasia Foto Terang Reno7 di Wisata Malam Akhir Pekan, Tantangan Kondisi Kurang Cahaya
3. Layar AMOLED
Jika dibandingkan dengan kakaknya yaitu Reno7 Z 5G, OPPO Reno7 memiliki keunggulan dari segi layar karena menggunakan panel AMOLED 6.4 inch dengan refresh rate 90Hz.
Refresh rate yang lebih tinggi akan membuat tampilan grafis saat scroll media sosial ataupun bermain game yang mendukung akan lebih halus dan memanjakan mata.
Layar AMOLED 6.4 inci OPPO Reno7
Karakter panel AMOLED yang kontras juga menambah pengalaman menonton film atau bahkan mengedit video jadi lebih positif.
(*)