Namun, seperti halnya setiap masalah, kita dapat mencari solusi untuk memerangi perasaan sulit itu.
Misalnya seperti mengikuti sebuah klub atau menyibukan dengan aktivitas baru yang kamu sukai atau mengikuti kegiatan volunter.
Ketika kamu mengikuti kegiatan dan meluangkan waktu menemukan hal-hal yang disukai, kamu akan fokus pada apa yang kamu lakukan dibanding dengan apa yang dilakukan orang lain.
Media sosial yang selama ini digunakan, menempatkan diri seseorang pada koneksi buatan di dunia dan menjauhkan dari hal yang sebenarnya dibutuhkan yaitu interaksi manusia secara langsung dan tersebut dapat mengurangi stres.
Menghapus media sosial merupakan hal yang lebih mudah dari apa yang kamu pikirkan.
Banyak cara yang bisa kamu lakukan tanpa harus merasa tertinggal dari apa yang ada di Internet.