Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Bom Termobarik Dibawa Rusia ke Ukraina, Hisap Oksigen Sekitarnya Dengan Efek Mengerikan

Wahyu Subyanto - Senin, 28 Februari 2022 | 21:47
Bom termobarik, salah satu senjata paling mematikan Rusia, saat parade militer di Moskwa.
(TASS/VALERY SHARIFULIN via THE GUARDIAN)

Bom termobarik, salah satu senjata paling mematikan Rusia, saat parade militer di Moskwa.

Bom termobarik juga pernah dipakai pasukan Amerika di Perang Vietnam, karena lebih efektif daripada bom napalm untuk membabat hutan, yang nantinya untuk mendaratkan helikopter.

Di Afghanistan, setelah insiden 9/11 saat memburu Osama bin Laden di gua-gua wilayah pegunungan Tora Bora, senjata termobarik juga sempat dipakai AS .

Sedangkan Rusia pernah menggunakan bom termobarik dalam konflik Chechnya lebih dari 20 tahun lalu.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x