Follow Us

Investasi Online di P2P Lending Aman Asal Penuhi Ciri-ciri Ini

Wahyu Subyanto - Senin, 14 Februari 2022 | 22:22
Ilustrasi fintech lending.
E+

Ilustrasi fintech lending.

Baca Juga: Jenius Rilis Fitur Baru, Bisa Investasi Online Reksa Dana Mulai Rp 10 ribu

3. Aplikasi Hanya Bisa Akses Terbatas

Sesuai aturan OJK, P2P lending hanya boleh mengakses camera, microphone, dan lokasi milik pengguna, atau disingkat "Camilan" (Camera, Microphone, Location).

Aturan ini akan dijaga dengan baik oleh P2P lending yang aman.

Jadi P2P lending yang aman tidak akan untuk menyebarluaskan atau merugikan pemilik data.

Akses Camilan ini juga menjadi ciri-ciri P2P Lending yang penting. Karena jika ada aplikasi P2P lending yang meminta akses selai Camilan tersebut, misalnya nomor kontak (phonebook) di hape, maka itu adalah ciri pinjaman online ilegal.

Baca Juga: 6 Jenis Investasi Online yang Aman, Berapa Keuntungannya?

4. Cek Nilai TKB90

P2P lending dengan nilai TKB90 artinya bisa melakukan pengembalian pinjaman 90 hari sebelum waktu jatuh temponya.

Jadi, makin tinggi nilai TKB90 atau mendekati nilai 100, maka performanya sangat bagus.

Hal ini membuat dana investor lebih aman, karena kinerja P2P tersebut pasti akan bisa membayar imbal hasil ke investor.

Nilai TKB90 ini harus ditampilkan di situs web resmi masing-masing P2P.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest