Nextren.com -Marvel Studios resmi mengumumkan sekuel film Doctor Strange berjudulDoctor Srange in the Multiverse of Madnessatau yang kerap disebut Doctor Strange 2.
Pengumumantersebut berbarengan dengan peluncuran trailer dan poster Doctor Strange 2 di akun resmi Marvel Entertainment.
Dalam waktu singkat, peluncuran trailer dan poster Doctor Strange 2 langsung menarik perhatian banyak penggemar film-film Marvel.
Berdasarkan pantauan tim Nextren,trailer danposter Doctor Strange 2 menjadi tren di sosial media mulai dari Twitter, Instagram, hingga TikTok.
Baca Juga: Trailer Doctor Strange in The Multiverse of Madness Rilis, Ada Professor X dan Ultron
Poster Doctor Strange 2 menjadi tren di sosial media bukan hanya karena popularitas film tersebut, melainkan karena kemunculan illuminati dalam poster tersebut.
Kemunculan Illuminati di poster Doctor Strange 2 pertama kali ditemukan oleh akun Twitter bernama Victor Pereiro.
Akun tersebut mengunggah foto yang menunjukan adanya illuminati di poster film Doctor Strange 2.

Gambar illuminati di poster film Doctor Strange 2
Lantas, apa arti illuminati dalam poster Doctor Strange 2? Simak penjelasan di halaman berikutnya.
Baca Juga: Film Eternals Akan Tayang di Disney+ Hotstar, Netizen Gak Sabar!