Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Gagal Ditangkap Panji Petualang Bule Ahli Satwa Liar, Buaya Berkalung Ban Kini Bebas

None - Selasa, 08 Februari 2022 | 16:00
Buaya berkalung ban di Kota Palu, Sulawesi Tengah yang viral akhirnya ditangkap, Senin (7/2/2022) malam.
TRIBUNPALU.COM/SUTA, BANGKA TRIBUNNEWS

Buaya berkalung ban di Kota Palu, Sulawesi Tengah yang viral akhirnya ditangkap, Senin (7/2/2022) malam.

Beberapa usaha di antaranya dengan jala yang diberi pemberat dan menggunakan kerangkeng.

Namun, upaya itu tak berhasil.

Ditangkap Tili, warga Sragen

Hingga akhirnya Tili, warga asal Sragen, Jawa Tengah, datang ke Palu, mencoba menangkap buaya itu dan berhasil.

Tili mengatakan, sudah tiga pekan mencoba menangkap buaya berkalung ban itu.

Setiap sore, dia memasang umpan yang terikat tali ke sungai sekitar.

Ujung tali lainnya diikat pada batang kayu besar yang ada di sekitar sungai untuk memudahkannya menarik buaya saat umpan itu berhasil dimakan.

Merpati atau ayam biasa digunakan menjadi umpan.

Senin petang, Tili kembali memasang umpannya dan berhasil menangkap buaya itu.

Baca Juga: Cara Edit Foto Jadi Kartun di PicsArt yang Viral di TikTok, Gampang!

Ban motor yang tersangkut di leher digergaji dan bisa dilepaskan, Selasa (7/2/2022).
(KOMPAS.COM/ERNA DWI LIDIAWATI)

Ban motor yang tersangkut di leher digergaji dan bisa dilepaskan, Selasa (7/2/2022).

Dia tak sendiri, warga setempat yang menonton aksi Tili turut membantu.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x