Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Kamera Mirrorless Sony Alpha ZV-E10 Rilis di Indonesia, Segini Harganya

Fahmi Bagas - Rabu, 29 September 2021 | 21:00
Sony ZV-E10.
YouTube/ Sony Indonesia

Sony ZV-E10.

Baca Juga: DDPAI Z40 Dashcam, Perekam Perjalanan Mobil dengan Sensor Sony IMX335

Pada kamera mirrorless Sony ZV-E10 tertanam sejumlah tombol kontrol otomatis yang bisa langsung mengubah tampilan video saat mengambil gambar.

Di bagian atas perangkat ada tombol "Bokeh Switch" yang bisa membuat efek bokeh secara otomatis ketika kamu menekannya.

Kemudian untuk di bagian dalamnya terdapat tombol "Product Showcase Settings".

Baca Juga: Sony Bakal Rilis DualSense PS5 Edisi Khusus, Kerja Sama Dengan McD

Tombol tersebut berguna ketika pengguna Sony ZV-E10 sedang melakukan pengambilan video produk.

Jadi fokus kamera bisa secara otomatis dipindahkan dari objek manusia ke objek produk yang mungkin sedang dipegang.

Seperti yang sudah dikatakan di awal, masalah yang dihadapi olehvlogger menjadi latar belakang Sony untuk membuat kamera mirroless teranyarnya itu.

Oleh karenanya, Sony ZV-E10 hadir dengan teknologiactive steady stop

Terdapat juga fitur Face Priority AE yang bisa mengatur pencahayaan wajah ketika kamera dipakai dalam kondisi bergerak di suatu lingkungan.

Baca Juga: Harga PS5 Dikabarkan Akan Alami Kenaikan, Gara-gara Switch OLED!

Dan Sony ZV-E10 juga dibekali dengan fitur Attractive Skin Tone yang diklaim dapat memberikan rona wajah yang nampak alami.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x