Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Whatsapp Desktop Versi Beta Rilis di macOS dan Windows, Apa yang Baru?

Gama Prabowo - Senin, 23 Agustus 2021 | 20:00
Ilustrasi Whatsapp versi Desktop
web-workers.ch

Ilustrasi Whatsapp versi Desktop

Whatsapp baru saja merilis Whatsapp desktop versi public beta untuk macOS dan Windows.

Peluncuran Whatsapp desktop versi public beta ini diprediksi berhubungan dengan persiapan perilisan fitur multi-device yang telah ditunggu-tunggu banyak pengguna.

Melansir dariWABetaInfo, peluncuran aplikasi publik beta ini merupakan cara Whatsapp untuk menyempurnakan fiturmulti-device.

Baca Juga: Whatsapp Segera Meluncur di iPad dan Tablet Android, Intip Bocorannya!

Pengguna macOS dan Windows bisa mendaftar di program public beta dan mencuba seluruh fitur baru yang ada di aplikasi.

Whatsapp berharap bahwa pangguna macOS dan Windows yang terdaftar pada versi public beta bakal memberikan feedbackuntuk pengembangan fiturterbaru Whatsapp.

Dengan feedback dari pengguna, tim pengembang aplikasi dapat menyempurnakan fitur baru Whatsapp termasuk fiturmulti-device.

Lalu, apa saja fitur Whatsapp versi public beta yang bisa dinikmati pengguna?

Simak penjelasan di halaman berikutnya.

Ketika pengguna mendaftar dalam program public beta, mereka menjadi penguji beta resmi aplikasi Whatsapp dengan fitur-fitur baru.

Pengguna akan menerima semua pembaruan versi beta secara otomatis.

WABetaInfo mengungkapkan bahwa dalam aplikasi public beta terbaru adafitur baru di voice messages.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x