2. Jangan Pakai Kualitas Video HD
Pengguna aplikasi Zoom bisa menentukan kualitas video mana yang ingin ditampilkan.
Nah, untuk mengehemat penggunaan kuota internet, sebaiknya kamu jangan gunakan resolusi HD untuk tampilan video.
Kamu bisa mengaturnya melalui menu Settings yang tersedia di dalam aplikasi Zoom.
Baca Juga: Cara Download Video di YouTube, Bisa Nonton Tanpa Kuota Internet
Langkah pertama, buka “Settings” dan langsung pilih opsi “Video”.
Setelah itu, di bagian “My Video”, kamu bisa mengetuk kolom opsi “Enable HD”
Penyematan centang tersebut berfungsi untuk memastikan bahwa akun Zoom secara otomatis tidak akan menampilkan kualitas video HD.
3. Matikan Video Saat Tidak Diperlukan
Saat kamu sedang berada di dalam pelajaran yang tidak mewajibkan menyalakan kamera, sebaiknya kamu matikan saja kamera di Zoom.
Dengan begitu, penggunaan kuota internet akan lebih irit dibandingkan saat kamera aktif.
Baca Juga: Hore! Kuota Internet Gratis Kemendikbud Bakal Segera Dibagikan!