Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Kenali Fitur AI Kamera Snapdragon 865 yang Ada di OPPO Find X2 Series

Fahmi Bagas - Kamis, 09 April 2020 | 16:00
Kelebihan kamera dengan penggunaan chipset Snapdragon 865
Qualcomm

Kelebihan kamera dengan penggunaan chipset Snapdragon 865

"Berkat ISP yang premium dari Qualcomm ini, kita bisa membuat gambar lebih rendah noise dan kejernihan tanpa cahaya," ungkapnya saat presentasi melalui aplikasi telekonferensi.

Secara mendetil, Dominikus Susanto menjelaskan bahwa meskipun dapat menghasilkan gambar yang lebih bagus dan lebih rendah noise.

Chipset Snapdragon 865 mampu membuat penggunaan baterai akan lebih hemat sebesar 16% karena adanya

OPPO Find X2 Series diketahui memang menjadi salah satu perangkat yang membawa kemampuan chipset Snapdragon 865.

Baca Juga: OPPO Buat Layanan Pembelian dan Konsultasi Smartphone Lewat WhatsApp

Aryo mengklaim bahwa kekuatan memroses warna yang dimiliki oleh layar OPPO Find X2 mampu menghasilkan 10 bit colour yang bisa mendeteksi jutaan warna.

Ia beralasan bahwa OPPO sengaja untuk memberikan teknologi tersebut sesuai dengan target pasarnya.

Selain itu, status koneksi 5G ready ada perangkat juga membuat penggunanya nanti akan bisa merasakan kualitas streaming dengan video tinggi secara langsung tanpa harus mengganti smartphone.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x