Baca Juga : Realme 2 dan Realme 2 Pro Segera Hadir di Indonesia, Harga di Bawah Rp 2 Juta
Hasil pengujian GSM Arena, hasil foto kameranya di luar ruang sangat detil, kontras bagus, dan warna yang akurat.
Diafragma f/1,7 membuat hasil fotonya tetap tajam dan minim noise, meski di tempat kurang cahaya atau saat malam hari.
Adapun kamera selfienya beresolusi 16 MP f/2.0 plus HDR dan AI Beauty.
Kinerjanya didukung oleh prosesor Qualcomm Snapdragon 660, dipadukan dengan pilihan RAM 6GB/internal 64GB dan 8GB/internal 128GB.
Baca Juga : Realme 2 Pro Berdesain Poni Kecil ala OPPO F9, Kameranya Peka Cahaya
Jika kurang, ada slot kartu microSD terpisah hingga 256GB.
Antarmukanya berbasis pada OS Android 8.1 Oreo dengan UI Color OS 5.2.
Fitur keamanan disediakan lewat sidik jari dan face unlock.
Koneksinya masih berupa microUSB 2.0 OTG, ditambah bluetooth 5.0, WiFi dan GPS.
Baca Juga : Situs Internasional Bocorkan Tanggal Rilis Realme 2 dan Realme 2 Pro