Follow Us

Review Acer Nitro V 15, Laptop Gaming Terjangkau & Powerfull

Ida Bagus Artha Kusuma - Rabu, 18 Oktober 2023 | 14:25
Acer Nitro V 15 hadir dengan price to performance yang sangat menarik berkat racikan dapur pacu terkini

Acer Nitro V 15 hadir dengan price to performance yang sangat menarik berkat racikan dapur pacu terkini

Baca Juga: Acer Indonesia Dukung Bali Major 2023 Dengan 130 Unit Monitor NITRO

Gaming

Acer Nitro V 15 memiliki performa gaming yang memadai untuk berbagai jenis game.

Misalnya, game Valorant dapat berjalan pada 200+ FPS dengan pengaturan grafis lowest di resolusi 1080p.

Game Valorant pada pengaturan low 1080 bisa dimainkan hingga 200 FPS

Game Valorant pada pengaturan low 1080 bisa dimainkan hingga 200 FPS

Red Dead Redemption 2 berjalan pada rata-rata 72 FPS pada pengaturan ultra tanpa DLSS, dan 82 FPS dengan DLSS mode quality.

Hasil Benchmark Red Dead Redemption 2

Hasil Benchmark Red Dead Redemption 2

Game F1 2022 bisa berjalan dengan lancar sekali pada pengaturan grafis Ultra di rata-rata 72 FPS, sedangkan saat ray tracing diaktifkan bisa mencapai 53.

F1 2022 bisa dimainkan pada pengaturan mentok kanan, termasuk mengaktifkan ray tracing

F1 2022 bisa dimainkan pada pengaturan mentok kanan, termasuk mengaktifkan ray tracing

Sedangkan game Starfield, yang membutuhkan kinerja grafis yang kuat, dapat dijalankan pada pengaturan Ultra dengan rata-rata 50an FPS dan bantuan FSR tentunya.

Starfield bisa dijalankan hingga settingan grafis ultra di 1080p

Starfield bisa dijalankan hingga settingan grafis ultra di 1080p

Secara keseluruhan, racikan Intel i5 generasi ke-13 dan RTX 4050 laptop di Acer Nitro V 15 mampu menjalankan game gamr triple A dan kompetitif dengan sangat baik dan lancar, serta suhu bisa terjaga di 60an derajat celcius.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest