Follow Us

Bosan Diintip? Begini Cara Blur Chat WhatsApp Web di Google Chrome!

Dok Grid - Selasa, 19 Desember 2023 | 09:43
Logo WhatsApp
Freepik

Logo WhatsApp

8. Di logo tersebut kamu bisa mengatur beberapa fitur yang ingin dibuat blur seperti chat, foto profil, nama grup/orang, dll.

9. Klik 'Toggle' hingga berwarna hijau maka semua chat, foto profil, nama dan nomor akan blur secara otomatis.

Tombol Toggle di ekstensi Privacy Extention For WhatsApp
Tangkapan layar

Tombol Toggle di ekstensi Privacy Extention For WhatsApp

10. Setelah itu kamu bisa melihat hasilnya di bawah ini dan kamu masih bisa membuatnya terlihat apabila mengarahkan kursor di bagian fitur-fitur tersebut.

Tampilan WhatsApp Web yang sudah blur
Tangkapan layar

Tampilan WhatsApp Web yang sudah blur

Apabila kamu ingin mengembalikannya seperti semula, maka kamu hanya perlu klik Toggle hingga berwara abu-abu.

Baca Juga: Cara Mengatasi Masalah 'Waiting for this message' di WhatsApp Desktop dan Mobile

Nah, itulah cara cara blur chat WhatsApp Web di Google Chrome sobat nextren sekalian.

Buat kamu yang penasaran dengan tips dan trik dari Nextren lainnya, pantengin terus website Nextren ya!

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat!

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest