Follow Us

5 Teknik Fotografi di Samsung Galaxy A53 5G Ini Buat Foto Jadi Keren

Zihan Fajrin - Selasa, 15 November 2022 | 14:00
5 teknik fotografi ini bisa kalian coba di Samsung Galaxy A53 5G.
Zihan Fajrin

5 teknik fotografi ini bisa kalian coba di Samsung Galaxy A53 5G.

Teknik reflection atau bayangan ini mungkin langsung mengarah ke bayangan dari air saja, namun Puan menjelaskan bahwa teknik ini bisa dilakukan di mana saja, contohnya seperti di kaca spion, dan cermin.

Untuk mendapatkan foto yang terbaik dalam teknik ini, kalian bisa membalikkan kamera menjadi di bawah, sehingga foto reflection-Nya menjadi lebih hidup.

Contoh foto dengan teknik reflection yang bukan menggunakan air namun bayangan dari kaca di Samsung Galaxy A53 5G.
Zihan Fajrin

Contoh foto dengan teknik reflection yang bukan menggunakan air namun bayangan dari kaca di Samsung Galaxy A53 5G.

Baca Juga: Samsung Waspadai Rencana iPad Layar Lipat Apple, Rilis 2024?

Nah dari kelima teknik yang Puan berikan bisa kalian langsung terapkan di smartphone kalian atau Samsung Galaxy A53 5G.

Ada juga beberapa teknik lainnya seperti play with scale and negative space, yang merupakan teknik yang memperlihatkan banyaknya ruang kosong namun, membuat foto menjadi lebih bercerita.

Meski menarik, di bidang fotografi sendiri terkadang negative space masih dihindari.

Lalu juga ada teknik sense of place, potrait of strangers, dan asking someone to pose.

Samsung Galaxy A53 5G juga memiliki pro mode, fitur grid, object eraser dan edit foto yang bisa kalian manfaatkan agar foto menjadi lebih estetik. (*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest