Follow Us

4 Faktor Harga NFT Bisa Jadi Mahal, Bukan Asal Jual di Marketplace!

Fahmi Bagas - Minggu, 23 Januari 2022 | 15:52
Koleksi 933 NFT Ghozali Everyday dari harga paling mahal hingga paling murah.
(OpenSea/ Ghozali Everyday)

Koleksi 933 NFT Ghozali Everyday dari harga paling mahal hingga paling murah.

Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas

Nextren.com - Pembahasan mengenai Non-Fungible Token atau NFT memang tidak bisa hanya sebatas pengertian dan fungsinya saja.

Sejauh ini masih banyak masyarakat yang mempertanyakan perihal standar kualitas dari NFT.

Pasalnya NFT yang dianggap 'tidak punya nilai', kerap kali mengejutkan dengan berhasil menembus harga pasar yang sangat tinggi.

Contoh nyatanya terjadi pada salah satu kreator NFT di Indonesia yaitu Ghozali Everyday.

Ghozali mendapat pundi-pundi harta tersebut hanya berkat memasang foto selfie di marketplace NFT yaitu OpenSea.

Setelah fenomena tersebut, kini OpenSea dan marketplace lainnya pun mulai banyak dihiasi oleh selfie-selfie serupa.

Lantas apakah foto selfie atau hal 'receh' yang dijadikan NFT masih laku dan mampu menghasilkan uang banyak?

Oleh karena itu, Nextren ingin membagikan informasi terkait apa saja yang menjadi faktor harga NFT bisa jadi mahal.

Baca Juga: Apa Itu NFT? Aset Baru untuk Cari Cuan Besar di Dunia Digital

Faktor Harga NFT Bisa Jadi Mahal

Halaman Selanjutnya

1. Proses dan Konsep
1 2 3 4

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest