Baca Juga: Inilah Daftar HP Samsung yang Bakal Kebagian Update Android 12!
2. Fitur Optimalisasi Aplikasi
Android 12 Go Edition membawa SplashScreen API yang memungkinkan perangkat untuk meningkatkan kinerja aplikasi menjadi 30% lebih cepat.
SplashScreen API di Android 12 Go Editionjuga membuat pengoperasian aplikasi menjadi lebih smooth dibandingkan dengan sebelumnya.
Baca Juga: Google Umumkan Android 12L, Ini Bedanya dengan Android 12
3. Fitur Translate Otomatis
Google juga memperkenalkan fitur translate otomatis di Android 12 Go yang mempermudah pengguna dalam memahami bahasa asing saat browsing.
Fitur translate otomatis mampu menerjemahkan berita atau dokumen secara otomatis dalam bahasa lain yang didukung oleh Google.
Baca Juga: Prediksi Fitur Android 12, Bisa Pakai Dua Aplikasi Secara Bersamaan
4. Fitur Privacy Dashboard
Android 12 mempunyai fitur privasi yang disebut dengan Privacy Dashboard.