Follow Us

Fitur Self-Driving Mobil Tesla Kacau, Satu Jurnalis Hampir Tabrak Truk

Fahmi Bagas - Senin, 22 November 2021 | 11:30
Modifikasi Tesla Model 3 hasil garapan Artisan Spirits, Jepang
artisanspirits.co.jp

Modifikasi Tesla Model 3 hasil garapan Artisan Spirits, Jepang

Baca Juga: Fantastis! Uang Tunai Bill Gates Bisa Beli 400 Mobil Tesla Model S!

Kemudian juga diperlihatkan saat mobil tersebut secara otomatis mengarah ke bagian depan mobil truk.

Dan tidak hanya sekali, mobil Tesla yang berjalan dengan fitur Self-Driving itu juga hampir saja membuat kesalahan ketika ingin berbelok dan harus menunggu mobil truk panjang yang melintas.

Baca Juga: Xiaomi Perkenalkan Sistem Pendingin Loop LiquidCool, Kapan Rilis?

"Tidak, Tidak, Tidak, itu (mobil Tesla) ingin menabrak truk," teriak Ballaban.

Alhasil, ia pun memutuskan untuk mengambil alih kemudi dan mengoperasikan mobil Tesla Model 3 secara manual.

Dalam video itu pun sempat diucapkan bahwa pengalaman mengendarai mobil Telsa dengan fitur Self-Driving tidak berbeda jauh dengan saat mengajari remaja membawa mobil.

"Ini sedikit seperti mengajar. Seorang remaja memiliki dorongan dan Anda selalu mengawasi, Anda selalu menunggu," ucap Ballaban.

Baca Juga: Setelah Dikunjungi Menteri Luhut, Apple Developer Academy Akan Buka di Lebih Banyak di Indonesia!

Apa yang dilakukan oleh fitur Self-Driving di mobil Tesla Model 3 kali ini pun dikatakan Ballaban telah mengundang emosi pengguna mobil lainnya.

Hal tersebut dapat diketahui berdasarkan banyaknya klakson yang berbunyi ketika mobil Tesla melakukan kesalahan.

Editor : Nextren

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest