Bagi mereka yang mengalami gangguna penghlihatan, Soundscape siap memberikan petunjuk untuk lokasi yang bahkan belum pernah dikunjungi.
Tersedia tiga opsi bagi pengguna Soundscape yang terdiri dari:
1. Locate berfungsi untuk memberikan informasi tentang lokasi pengguna.
2. Around Me yang mampu menentukan arah minimal 4 tempat di sekitar pengguna.
3. Ahead of Me berfungsi untuk memutar isyarat untuk 5 tempat dari kejauhan.
(BACA:Muncul Bocoran Spek Note 9, Penerus Samsung Galaxy S9 Yang Canggih)
Nantinya Soundscape bekerja sama dengan kompas dan GPS dalam gadget keluaran Apple (iPhone) untuk melakukan kombinasi dengan OpenStreetMap.
Sejatinya, Soundscape mulai dikembangkan sejak tahun 2014 dan pertama kali berjalan pada Windows Mobile.
Untungnya, kini Soundscape bisa sejajar dengan aplikasi Be My Eyes dan diakses oleh pengguna iOS. (*)