Laporan Wartawan Nextren, Husna Rahmayunita
Nextren.grid.id – Gadget akan berfungsi secara optimal tanpa aplikasi yang berjalan di dalamnya.
Untungnya penggemar android diberikan layanan Google Play Store.
Google Play Store menawarkan berbagai macam aplikasi yang bisa didownload secara gratis maupun premium
(BACA:4 Pilihan Hape 4G Terbaru Tahun 2018 dengan Harga Rp 1 Jutaan)
Pengguna Samsung Android layak bersuka cita, sebab aplikasi baru baru saja diluncurkan.
Aplikasi tersebut bernama Samsung Max yang konon menawarkan fitur menggiurkan.
Dikutip dari laman phonearena, Samsung Max bisa didownload di Google Play Store per tanggal 23 Februari 2018.
Samsung Max hadir untuk menggantikan layanan Opera Max.
Apa sih keistimewaannya?
(BACA:Perbandingan Oppo A83 dan Xiaomi Redmi 5 Plus, Pilih Mana Ya?)
Samsung Max hadir untuk mengurangi konsumsi baterai pada perangkat Samsung.