RRQ Gelar BNI King of School 2021: Pendidikan dan Esports Gak Perlu Dibentrokkan

Fahmi Bagas - Minggu, 12 September 2021 | 19:00
 
Konferensi pers virtual turnamen esports BNI King of School 2021 yang akan diadakan oleh RRQ untuk pelajar SMA/SMK sederajat.
RRQ
RRQ

Konferensi pers virtual turnamen esports BNI King of School 2021 yang akan diadakan oleh RRQ untuk pelajar SMA/SMK sederajat.

Tak sedikit orang yang menganggap bahwa game adalah kegiatan yang sia-sia dan dapat membuat pelajar menjadi bodoh.

Baca Juga: Duh Rumor RRQ Hoshi Jual Pemain eSports Pro Ini, Kalian Gak Bakal Nyangka!

Andrian pun mengaku bahwa beberapa pemain yang ada di tim RRQ masih berstatus pelajar SMA.

Namun dengan pengelolaan yang benar, pemain tersebut dikatakan bisa menjalankan tugas baik sebagai pelajar ataupun pro player secara baik.

"Sudah cukuplah pemberitaan negatif tentang bermain game, esports, dan lain-lain," tegas Andrian.

Baca Juga: Sekolah ini Bikin Ekskul Mobile Legends, Dilatih Langsung Pro Player!

"Menurut saya pendidikan dan esports enggak perlu dibentrokkan."

Peserta BNI King of School 2021

Pada kesempatan yang sama, dilaporkan bahwa BNI King of School 2021 akan diikuti oleh lebih dari 1.000 sekolah.

Dari jumlah itu pun RRQ akan menjaring 7.000 pelajar SMA/SMK sederajat yang memiliki potensi sebagai tim terkuat di Indonesia.

Nantinya proses penyeleksian akan dibagi ke dalam 4 tahapan kompetisi, yaitu:

1. Regional Qualifier: 13 September - 17 Oktober 2021

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x