Follow Us

5 Kartini Modern dengan Peran Penting di Industri Teknologi Indonesia

Fahmi Bagas - Rabu, 21 April 2021 | 14:00
ilustrasi Kartini masa kini
freepik

ilustrasi Kartini masa kini

Tugasnya di Xiaomi Indonesia sendiri adalah memimpin strategi dan rencana humas eksternal yang mempromosikan program serta citra dan reputasi perusahaan.

Stephanie juga menjadi perwakilan perusahaan untuk bagian komunikasi untuk menjawab pertanyaan media terkait Xiaomi.

Ia pun sempat menjawab sebagai Regional PR Manager Southeaset Asia Xiaomi pada tahun 2017 hingga 2018.

Baca Juga: Promo Pre Order Harga Realme 8 Pro, Ada Potongan Rp100 Ribu!

4. Krisva Angniezca, PR Manager realme Indonesia

Kartini modern di dunia teknologi Indonesia lainnya adalah Krisva Angniezca yang biasa disapa Vava.

Sebagai PR Manager realme Indonesia, Vava kerap kali muncul di dalam acara peluncuran produk realme Indonesia.

Selain itu ia juga bertugas sebagai perwakilan perusahaan dalam urusan humas dengan pihak-pihak yang bekerja sama dengan realme.

Vava menempati jabatan sebagai PR Manager realme Indonesia sejak tahun 2018 hingga saat ini.

Baca Juga: TSMC Sebut Kelangkaan Chip Berlangsung Hingga 2022, Ini Dampaknya!

Eka Nilam Dari, Head of Strategic Merchant Acquisition ShopeePay.
Kompas

Eka Nilam Dari, Head of Strategic Merchant Acquisition ShopeePay.

5. Eka Nilam Dari, Head of Strategic Merchant Acquisition ShopeePay

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest