Layar Vivo X60t juga sudah mendukung refresh rate 120Hz dan teknologi fingerprint terintegrasi.
Baca Juga: HP Entry Entry Level Vivo Y30G Hadir dengan Baterai 5000mAh
Vivo X60t mempunyai tiga kamera belakang dengan lensa utama 48MP, lensa ultrawide 13MP, dan lensa potrait 13MP.
Berbeda dari model reguler, kamera utama Vivo X60t sudah dilengkapi fitur gimbal stabilization.
Lanjut ke kamera depan, Vivo X60t mengusung lensa 32MP dengan desain punch hole di bagian tengah atas layar.

Wujud Vivo X60t warna Midnight Black.
Baca Juga: Teaser Vivo S9 Muncul Pelihatkan Lisa BLACKPINK, Meluncur Bulan Maret
Kemudian untuk konfigurasinya, seperti yang tadi sudah disampaikan bahwa Vivo X60t hanya memiliki satu varian, yakni RAM 8GB/128GB.
Performanya juga ditopang oleh chipset MediaTek Dimensity 1100, berbeda dari model Vivo X60 Series lainnya.
Daya tahan Vivo X60t ditopang oleh baterai berkapasitas 4.300mAh yang menduung fast charging 33W.
Terdapat beberapa hal lain yang tersedia di HP tersebut, mulai dari NFC, konektivitas 5G, OS Android 11, dan OriginOS.
Vivo X60t saat ini baru tersedia di China dengan harga $530 atau sekitar Rp7,7 jutaan.