Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Perlindungan Konsumen di Brazil Denda Apple 28 Miliar, Ini Sebabnya!

Gama Prabowo - Minggu, 21 Maret 2021 | 11:08
iPhone 12 mini
MakeMac

iPhone 12 mini

Selain itu, ProconSP juga menuduh Apple gagal membantu pelanggan terkait beberapa masalah fungsional di perangkat iPhone 11 Pro.

Tuduhan ini didasarkan pada laporan beberapa konsumen yang mengalami masalah terkait fungsi water resistance di iPhone 11 Pro setelah mengupdate iOS di perangkat mereka.

Konsumen tersebut melapor kepada ProconSP karena Apple dianggap tidak memberikan bantuan kepada mereka terkait penyelesaian masalah fungsional pada perangkat.

Menanggapi maslah ini, Fernando Capez sebagai Direktur Eksekutif Procon SP menegaskan bahwa Apple harus menghormati adanya regulasi dan institusi perlindungan konsumen yang kokoh di Brazil.

Baca Juga: Facebook Mulai Terima Kebijakan Privasi dari Apple, Mulai Damai!

Hingga kini, Apple belum mengungkapkan tanggapan resmi terkait perselisihan dengan ProconSp.

Tetap ikuti Nextren untuk perkembangan informasi berikutnya. (*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x