Baca Juga: Internet Gratis Super WiFi Disiapkan di Labuan Bajo di 23 Titik Lokasi
1. Huawei E5673
Pertama ada modem Huawei E5673 yang memiliki ukuran cukup ringkas untuk dibawa bepergian.
Modem 4G ini pun bisa digunakan menggunakan berbagai macam koneksi internet operator.
Baca Juga: Internet WiFi dan Kuota Data yang Kita Pakai Melewati Jaringan Kabel Bawah Laut Puluhan Ribu KM
Dalam modem Huawei E5673 terdapat antena Cat 4 yang sanggup mengelola kecepatan internet hingga 150 Mbps.
Selain itu dikatakan juga bisa dipakai oleh 16 perangkat secara bersamaan.
Dan untuk kapasitas baterainya tersematkan kekuatan 1.500mAh.
Huawei E5673 ini dibanderol dengan variasi harga mulai Rp 465.000 sampai Rp 650.000 di market place.
Baca Juga: 5 Penyebab WiFi Tiba-Tiba Error dan Cara Mudah Memperbaikinya
2. TP-Link M7350
Kemudian ada modem portabel TP-Link M7350 yang bisa mengelola 4G Cat 4 dengan kecepatan download maksimal 150Mbps.