Nextren.com - Pandemi COVID-19 sepertinya telah membawa dampak positif bagi TikTok.
Sebab, sepanjang 2020 aplikasi buatan developer ByteDance itu terus menduduki peringkat teratas dalam hal apapun.
Dari segi jumlah unduhan misalnya, berdasarkan catatan SocialMediaToday, TikTok menempati urutan pertama.
Baca Juga: Cara Buat Kartu Ucapan Hari Natal di Canva Pakai HP Android dan iOS
Tingginya unduhan, sejalan dengan penghasilan yang didapat TikTok sepanjang 2020.
Aplikasi tersebut menempati peringkat kedua dengan penghasilan terbesar dari belanja pengguna.
TikTok memang menawarkan baragam fitur menarik yang membuat banyak orang tertarik menggunakannya.
Baca Juga: Cara Download Video di YouTube, Bisa Nonton Tanpa Kuota Internet
Salah satunya adalah fitur duet. Yap, fitur ini beberapa waktu terakhir cukup banyak digandrungi oleh pengguna.
Kali ini, Nextren akan membagikan bagaimana cara menggunakan fitur duet di TikTok.
Langkah-langkah selengkapnya, bisa dilihat di halaman berikut.
Ada dua cara yang bisa diterapkan dalam rangka membuat video duet di TikTok.