Dengan update seperti ini juga bisa dengan benar memperlihatkan manfaat dari dark mode yang membuat nyaman mata di malam hari.
Baca Juga: Cara Mudah Lihat Status WhatsApp Teman atau Gebetan Tanpa Ketahuan
Ada juga pilihan wallpaper dan stiker baru yang hadir dengan pembaruan, bersama dengan fitur pencarian yang lebih baik.
Stiker terbaru merupakan kolaborasi bersama WHO (Organisasi Kesehatan Dunia) yang berada di rumah telah dianimasikan dan ada lebih banyak warna yang tersedia di doodle wallpaper.
Mengutip Phone Arena, pembaruan diluncurkan untuk perangkat Android dan iOS, meski belum diketahui detail waktunya.
Ada kemungkinan perangkat Android adalah yang pertama mendapatkan pembaruan ini lebih cepat.
(*)