Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Waspada! 7 Aplikasi VPN Ini Ternyata Bocorkan Data Pengguna

Randy Fauzi F - Rabu, 22 Juli 2020 | 17:00
Ilustrasi Pengguna VPN
Petter Lagson/Unsplash

Ilustrasi Pengguna VPN

Nextren. com -Menggunakan Virtual Private Network (VPN) telah menjadi jurus banyak orang untuk mengatasi pemblokiran internet.

Dengan VPN, pengguna bisa dengan bebas mengunjungi berbagai situs yang sebelumnya tak bisa diakses.

Entah itu karena adanya pertaruran dari pemerintah setempat atau proveder yang membatasi akses ke beberapa situs atau layanan internet tertentu.

VPN sendiri bisa dengan mudah ditemukan oleh para pengguna gadget.

Baca Juga: Asyik! Pengguna Telkomsel dan IndiHome Sudah Bisa Akses Netflix Dengan Lancar

Ada yang hadir dalam bentuk aplikasi, terdapat pula yang tersedia di dalam sebuah situs.

VPN juga terbagi atas dua tipe, pertama yang gratis lalu yang berlangganan atau berbayar.

Meski dapat membantu banyak orang dalam mengatasi masalah pemblokiran internet, penggunaan VPN tak selamanya aman.

Seperti yang baru-baru ini ditemukan oleh sebuah situs bernama VPN Mentor.

Baca Juga: Mozilla Siapkan VPN yang Tidak Menyimpan Data Pengguna, Haruskah Tetap Gratis?

Dikutip DigitalTrends, dari hasil laporan VPN Mentor, ternyata ada tujuh aplikasi VPN yang diketahui telah membocorkan data penggunanya.

Tak main-main, lebih dari 20 juta data pengguna VPN telah beredar luas.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x