Laporan wartawan Nextren, Fahmi Bagas
Nextren,com - Kalau kemarin Nextren sempat membongkar apa saja yang ada di dalam box Nokia 5.3.
Kali ini Nextren akan membahas mengenai kemampuan pengisian daya dan durasi charging dari perangkat tersebut.
Sebagai informasi, Nokia 5.3 berjalan dengan kapasitas baterai sebesar 4.000mAh yang tertanam di dalam ponsel.
Baca Juga: Hands On Nokia 5.3, HP Dengan Jaminan Update Android 2 Tahun
Menurut Nextren, kapasitas tersebut cocok untuk disematkan pada perangkat yang menyasar kelas menengah ini.
Selain itu, ada pula dukungan teknologi pengisian daya cepat atau fast-charging sebesar 10W.
Jadi setelah Nextren melakukan uji coba pada Nokia 5.3, berikut hasilnya yang sudah Nextren rangkum untuk kamu.
Baca Juga: Smartphone Nokia Termurah Ini Bisa Upgrade ke Android 10 Go Edition
Durasi Pengisian
Hal pertama yang Nextren lakukan adalah dengan menguji coba durasi pengisian baterainya.