Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Petinggi NASA Mundur Tanpa Alasan Pasti, Diduga Ada Kericuhan Internal

Fahmi Bagas - Rabu, 20 Mei 2020 | 15:30
Douglas Roverro, Kepala Asosiasi Pengelolaan Sumber Daya Manusia dan Ekplorasi NASA.
TechCrunch

Douglas Roverro, Kepala Asosiasi Pengelolaan Sumber Daya Manusia dan Ekplorasi NASA.

Dalam pesan tersebut ia menulis, "Risiko yang kita ambil, baik secara teknis, politik, atau pribadi, semuanya memiliki konsekuensi potensial jika kita salah menilai," seperti yang dikutip dari TechCrunch.

Baca Juga: NASA Tetap Jadwalkan Peluncuran ke ISS, Meski Sedang Pandemi

Ilustrasi Kantor NASA

Ilustrasi Kantor NASA

Anehnya, dalam pesan tersebut Loverro juga menyatakan bahwa dirinya telah membuat kesalahan dalam pilihan dan saat ini ia harus menanggung akibatnya.

Entah apa yang dimaksud karena hingga saat ini masih belum diketahui apa maksud dari "Risiko" tersebut.

Terkait jabatan yang ditinggalkan, NASA telah menunjuk Ken Bowersox yang merupakan veteran perusahaan dan akan mengemban tugas yang ditinggalkan oleh Loverro.

Baca Juga: NASA Siapkan Ruangan Khusus di Stasiun Luar Angkasa Untuk Disewakan

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x