Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

5 Cara Seru Rayakan Hari Lebaran Bersama Teman di Rumah Aja

Fahmi Bagas - Minggu, 24 Mei 2020 | 11:00
Yuk, Kita Rencanakan Lebaran Online dari Sekarang agar Semua Happy!
iStock

Yuk, Kita Rencanakan Lebaran Online dari Sekarang agar Semua Happy!

Beberapa aplikasi game tersebut bisa dijadikan tempat kalian melatih kekompakan.

Selain itu, keseruan di dalamnya juga bisa mengurangi rasa jenuh saat harus melakukan lebaran tanpa banyaknya orang di sekelilingmu.

Baca Juga: 5 Aplikasi dan Akun Media Sosial Ini Berikan Informasi Diskon Lebaran

Ilustrasi menonton tayangan Netflix

Ilustrasi menonton tayangan Netflix

Netflix Party

Nah selanjutnya adalah dengan menggunakan fitur dari layanan nonton streaming Netflix.

Mungkin ini bisa dijadikan alternatif terbaik buat kamu yang hobi nonton bersama teman-teman.

Kalian juga dapat menggunakan layanan pesan untuk berkomunikasi saat menonton film.

Tapi ingat, kamu harus memastikan kalau teman yang ingin diajak ini sudah berlangganan Netflix.

Selain itu pastikan juga kalau temanmu sudah menggunakan Google Chrome yang memiliki extension Netflix Party.

Karaoke di Zoom

Nah, cara terakhir adalah berkaraoke melalui aplikasi Zoom.

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x