Namun di bagian atas tempat kamera pop up berada terdapat salah satu slot yang belum diketahui jenisnya.

bagian smartphone Samsung yang memperlihatkan bagian atas.
Baca Juga: Daftar Kenaikan Harga Samsung, OPPO, Vivo, Realme, Xiaomi Efek Pandemi Corona
Smartphone dengan kamera selfie pop up ini merupakan yang pertama kali dihadirkan oleh Samsung.
Keberadaannya pun dikabarkan akan hadir di bulan depan atau setelah lockdown di beberapa negara selesai.
Jadi, intinya tanggal perilisan smartphone ini belum ditentukan.
Dengan informasi ini membuktikan Samsung ingin mencari jalur yang berbeda dengan brand lainnya yang sudah tidak memunculkan kamera pop up.
Baca Juga: Rela Beli Samsung QLED 8K TV 2020 Seharga Rp 50 - Rp 160 Juta? Begini Kemampuannya
Beberapa saat ini brand smartphone sudah menampilkan kamera selfie di dalam layar termasuk Samsung sendiri.
Kehadiran smartphone Samsung ini belum diketahui akan hadir dengan jaringan 5G atau tidak.
(*)