Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Kemenkes RI Buat Situs Web Untuk Update Kasus Corona di Indonesia

Fahmi Bagas - Sabtu, 14 Maret 2020 | 11:17
Kolase Sekretaris Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes Achmad Yurianto dan ilsutrasi virus corona ( Source: via tribun solo)
Kolase Sekretaris Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes Achmad Yurianto d

Kolase Sekretaris Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes Achmad Yurianto dan ilsutrasi virus corona ( Source: via tribun solo)

Baca Juga: Inilah Beragam Konten Edukasi Tentang Virus Corona dari Dokter, WHO Hingga Nadiem Makarim

Dalam captionnya, Kemenkes mengatakan bahwa masyarakat Indonesia saat ini bisa mengakses situs Covid19.Kemkes.go.id.

Kemenkes mengatakan bahwa di dalam situs tersebut akan selalu ada update terbaru terkait perkembangan kabar virus Corona di Indonesia.

Setelah Nextren melakukan pantuan, pada laman awal saat membukan situ, kamu akan langsung disajikan sejumlah berita terbaru.

Selain itu ada juga daftar orang-orang yang terdampak virus tersebut diseluruh dunia.

Untuk Indonesia sendiri bisa dilihat bahwa, saat ini sudah ada 986 diperiksa dan ada 69 orang yang positif mengidap virus corona.

Baca Juga: Posting Kondisinya Lewat Instagram, Tom Hanks Jadi Aktor yang Positif Corona

Ada pula daftar korban sembuh yang berjumlah 5 orang serta angka total korban meninggal di Indonesia yaitu 4 orang.

Jadi, untuk kamu yang ingin mencari tahu informasi terkait penyebaran virus Corona di Indonesia, kamu langsung kunjungi situs website tersebut.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x