Baca Juga: Dampak Virus Corona Masih Terasa, LG Liburkan Karyawan Pabrik
Saat dihidupkan, maka pengisian yang akan berlangsung secara otomatis.
Xiaomi mengklaim Mi Portable Electric Air Compressor ini bisa mengisi hingga 5 ban mobil, jika baterainya berada dalam kondisi penuh.
Sementara tenaganya dipasok dari baterai 2.000 mAh.
Kecepatannya memompa angin adalah 6 menit untuk satu ban mobil.
Sementara untuk sepeda motor, pompa angin Xiaomi ini bisa mengisi hingga 6 ban sepeda motor, dengan kecepatan 6 menit untuk satu ban.
Baca Juga: Begini Aturan Baru Membeli Hape Dari Luar Negeri, Harus Segera Daftar dan Maksimal 2 Unit
Untuk memompa bola sepak, alat ini bisa dipakai mengisi angin hingga 41 bola sepak ukuran S, dengan pengisian hanya 1 menit tiap bola.
Di malam hari, proses memompa ban bisa berlangsung nyaman karena perangkat ini juga memiliki lampu LED yang terang.
Seperti gadget biasa, pengisian ulang baterai bisa dilakukan lewat port micro USB.
Baca Juga: Huawei Hadirkan Versi Beta Search App Pada Layanan HMS, Serba Baru?