Follow Us

Pengguna Spotify dan Deezer Bisa Berbagi Playlist di Playlistmania

Zihan Fajrin - Senin, 06 Januari 2020 | 13:00
Ilutrasi Spotify
techcrunch.com

Ilutrasi Spotify

Aplikasi Playlistmania.
Play Store

Aplikasi Playlistmania.

Playlistmania baru rilis pada Oktober 2019, aplikasi ini memberikan daftar playlist dengan tema-tema tertentu.

Pengguna yang membuat playlist pada Spotify dan Deezer bisa langsung menyebarkannya pada Playlistmania.

Jika pengguna menemukan playlist pada aplikasi Deezer namun memakai aplikasi Spotify, aplikasi ini bisa membantu untuk memindahkan ke Spotify.

Baca Juga: Spotify Buat Podcast Wrapped 2019, Lagu Favorit Kamu Termasuk?

Pengguna yang menyukai playlist bisa klik tombol love, agar bisa dicari lebih cepat ke menu favorit dengan ikon love.

Sayangnya, aplikasi ini tidak memberikan playlist dari aplikasi Youtube Music dan Apple Music.

Playlistmania memang bisa menjadi aplikasi penolong untuk melihat playlist dari aplikasi lain.

Aplikasi Playlistmania
android authority

Aplikasi Playlistmania

Baca Juga: Aplikasi Pengganti IndoXXI Diblokir Lagi? Tenang, Ini Alasannya

Namun, menambah aplikasi ke dalam smartphone dapat mengurangi ruang penyimpanan.

Untuk mendownload Playlistmania, kamu cukup menyisakan 4,4MB.

Source : Android Authority

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest