Follow Us

facebookyoutube_channeltwitter

Dinilai Mengancam Keamanan, TikTok Dilarang di Lingkungan Tentara AS

Fahmi Bagas - Senin, 23 Desember 2019 | 19:00
TikTok sukses kuasai media sosial dunia pada September 2019
theverge.com

TikTok sukses kuasai media sosial dunia pada September 2019

Jumlah pengguna TikTok di tahun 2019 saja sudah mencapai 1,5Milyar orang di seluruh dunia.

Untuk di Amerika Serikat, jumlah pengunduh aplikasi TikTok juga mencapai 123,8juta orang.

Baca Juga: TikTok Bantah Tuduhan Jadii Mata-mata Tiongkok, Ini Penjelasannya

Namun dengan adanya larangan penggunaan TikTok di angkatan laut Amerika ini, menandakan bahwa Amerika memang secara serius menganggap TikTok memiliki sebuah ancaman untuk instansinya.

Berita Militer : China Tebar Ancaman dengan Luncurkan Kapak Induk Kedua, Namun Belum Bisa Saingi Hegemoni US Navy
SCMP

Berita Militer : China Tebar Ancaman dengan Luncurkan Kapak Induk Kedua, Namun Belum Bisa Saingi Hegemoni US Navy

Sebab, sebelumnya US Navy melalui Senator Partai Demokrat, Chuck Schummer, telah melarang pengunaan TikTok bagi prajurit militer Amerika.

Hal ini diungkapkan pada bulan Oktober melalui surat yang dikirim kepada Direktur Intelejen Nasional Amerika Serikat, Joseph Maguire.

(*)

Editor : Nextren

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x