Jumlah ini pastinya dirasa besar untuk banyak orang.
Apalagi bagi orang yang memiliki lebih dari satu aplikasi olah pesan di hape masing-masing.
Akibat protes yang hebat ini, Menteri Telekomunikasi, Mohamed Choucair langsung menggelar konferensi pers.
Baca Juga: Canggihnya Teknologi DNA Bongkar Asal Usul Nenek Moyang Ariel, Najwa Shihab Hingga Mira Lesmana
Mengatakan bahwa Perdana Menteri Saad Hariti sudah memintanya untuk mencabut usulan pajak WhatsApp itu.
Selain menolak pajak WhatsApp, para pengunjuk rasa ini juga menolak kenaikan pajak untuk rokok dan BBM.
Massa mengatakan bakal tetap bertahan di jalan hingga pemerintah mengundurkan diri.
Waduh, kira-kira gimana nih kalau ada pajak seperti ini juga di Indonesia? (*)
Baca Juga: Coba Tebak, Emoji Apa yang Paling Sering Dipakai di Seluruh Dunia? Ini Jawabannya