Laporan Wartawan NexTren, Arif Budiansyah
NexTren.com -Lazada secara resmi akan bekerja sama dengan Hewlett-Packard (HP) dan meluncurkan acara bertajuk HP Brand Day pada 31 Juli 2019 nanti.
Super Brand Day sendiri, merupakan sebuah program belanja online dar Lazada yang mempersembahkan satu merek untuk satu hari, yang berkolaborasi dengan beberapa bersama merek global terbesar.
Kali ini, merek HP di ganding oleh Lazada untuk menjual beberapa produk eksklusif dengan sebuah harga dan penawaran menarik.
Baca Juga: Lazada dan HP Gelar HP Brand Day, Janji Pesanan Terkirim di Hari yang Sama
Berikut ini 8 produk laptop HP yang dijual pada saat HP Brand Day :
1.HP Laptop i3 14s-cf0109TU
- Intel Core i3 SMBO
- 128GB SSD
- 14 HD BV LED SVA slim
- 4GB RAM
- UMA Graphic Card
- W10 Home Value
- Price: IDR 5,849,000.
- Intel Core i3 SMBO
- 256GB SSD
- 14 HD LED BV 220 slim
- 8GB RAM
- UMA Graphic Card
- W10 Home Value
- Price: IDR 6,699,000.
3.HP Laptop 15s-du0015TX
- Intel Core i5
- 256GB SSD
- 6 HD BV LED SVA slim
- 4GB RAM
- MX130 2GB Graphic Card
- W10 Home
- Price: IDR 8,649,000.
4.HP Laptop 14-ck1018TX