Kalau benar ponsel 5G berikutnya datang dari seri Note, sebaiknya Samsung memperbaiki semua masalah yang ada.
Seri Note ini juga akan bersaing dengan beberapa ponsel 5G lain yang akan segera rilis seperti LG V50 ThinQ dan Lenovo Z6 Pro.
Secara, seri Note punya spesifikasi dan harga yang ada di level yang lebih tinggi dari seri lainnya.(*)