Follow Us

Cara Mematikan Auto Correct Di Google Keyboard Supaya Tak Salah Ketik

Kelvin Layzuardy - Sabtu, 22 Desember 2018 | 17:45
Ilustrasi Chatting
Tribunnews

Ilustrasi Chatting

Jika kalain tidak bisa menemukan aplikasi ini kalian bisa menggunakan fitur pencarian yah.

Kedua, masuk ke dalam pengaturan text correction atau koreksi teks.

Ketiga, cari pilihan menu koreksi otomatis lalu matikan pilhan menu tersebut.

Baca Juga : Instagram Aktifkan Fitur Voice Chat di Direct Message

Koreksi Otomatis Google Keyboard
Kelvin Layzuardy

Koreksi Otomatis Google Keyboard

Jika sudah, cobalah kalian untuk mengetik sesuatu terlebih dahulu.

Dijamin auto correct yang ada sudah tidak aktif lagi.

Jadi kalian tidak perlu khawatir untuk salah ketik lagi saat sedang chat.

Baca Juga : Aplikasi Chatting Google Akan Segera Tutup, Apakah Kalah Saing?

Gampang bukan cari mematikan auto correct ini?

Bagi kalian yang ingin mematikan auto correct ini pastikan mengikuti langkah di atas dengan benar yah.

Selamat mencoba yah! (*)

Editor : Wahyu Subyanto

Baca Lainnya

Latest