4. 3 Kamera
Walau mengusung hape gaming untuk Huawei Mate X ini.
Pihak Huawei tidak melupakan tentang kamera yang dibawa oleh hape ini.
Hape ini sendiri dikatakan akan membawa kamera 40 MP dengan tiga lensa Ultra wide, wide angle, dan telephoto.
Sama persis dengan Huawei Mate 20 dan Mate 20 Pro.
Baca Juga : Huawei Mate 20 dan Mate 20 Pro Resmi Diluncurkan Di London Inggris!
5. Huawei M-Pen dan game pad
Kalau yang satu ini merupakan aksesoris tambahan yang dapatkan digunakan di Huawei Mate X.
Ada M-Pen yang dapat digunakan untuk menulis.
Dengan layar yang cukup besar, tentu M-Pen merupakan salah satu aksesoris yang cocok untuk dipakai pada Huawei Mate X.
Selain M-Pen, Huawei juga menyiapkan game pad untuk memanjakan para pemain game.
Gamepad Huawei Mate X sendiri dapat dikatakan hampir mirip dengan yang dimiliki oleh Xiaomi Blackshark.