Follow Us

Selain Google Pixel, Android Pie Bisa Upgrade di Sony Xperia dan HTC

Anggerhana Denni Rahmawati - Minggu, 12 Agustus 2018 | 19:28
Android Pie
9to5google.com

Android Pie

Laporan Wartawan NexTren, Anggerhana Denni. R

NexTren.com - Beberapa hari lalu Google mengumumkan Android P sebagai Android Pie.

OS terbaru Android tersebut baru akan dirilis secara resmi pada 20 Agustus mendatang.

Namun meskipun begitu, nyatanya Android Pie sudah dianyari oleh perangkat milik Google yaitu Google Pixel 3 XL.

Kabarnya, selain perangkat tersebut, OS pada Google Pixel dengan seri lainnya juga sudah bisa di-upgrade menjadi Android Pie.

(Aplikasi Game Baru yang Wajib Kamu Miliki Minggu Ini, Buruan Serbu)

Namun, rupanya kini perangkat selain milik Google pun juga sudah mulai bisa menggunakan Android Pie.

Jika sebelumnya ada ponsel Essential, Huawei, Motorola, OnePlus dan Galaxy, maka sekarang giliran Sony Xperia dan HTC yang bakalan bisa menggunakan Android Pie.

Hal ini seharusnya tak mengejutkan mengingat posisi Sony dalam program Android P Beta, dan sejarah perusahaan tentang pembaruan yang cukup cepat.

Pihak perusahaan melalui Otoritas Android menjanjikan bahwa Xperia XZ1 dan Xperia XZ2 akan mulai mendapatkan upgrade Android Pie mulai bulan September dan berakhir sekitar bulan November.

(5 Hape Jadul yang Pernah Jadi Idola, Mari Kita Nostalgia Kuy!)

Ponsel tersebut adalah seri:

Editor : Kama

Baca Lainnya

Latest